Senin, 25 Agustus 2014

5 Aplikasi Chatting Android Yang Populer

Semakin lama keberadaan fasilitas SMS atau short message service semakin terpinggirkan dengan kehadiran smartphone, bukan tidak mungkin dalam beberapa tahun kedepan layanan SMS benar bnear ditiadakan.

Nah sebagai pengganti layanan SMS saat ini, chatting dirasa lebih mumpuni dari pada harus kirim sms, karena selain lebih murah biayanya juga lebih praktis serta lebih mudah untuk saran berkomunikasi.

Berikut saya berikan 5 aplikasi chatting gratis untuk pengguna Android yang lagi poluer

1. Facebook Messenger
Facebook messenger menjadi aplikasi terlaris di playstore untuk kategori aplikasi khusus chatting. Mungkin FB Messngger ini banyak digunakan lantaran terkoneksi langsung dengan akun FB kita sehingga lebih mudah untuk menggunakannya, namun FB messenger ini hanya khusus chating saja.

Download aplikasinya disini : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.facebook.orca

2. Path Talk
nah untuk satu ini saat ini lagi booming di Indonesia, bahkan Indonesia dinyatakan sebagai pengguna terbesar untuk path, perbedaan path dengan FB adalah path khusus untuk mobile dan bisa terintergerai dengan semua akun sosial media.

Download aplikasinya disini : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.path.paperboy

3. Line
Line adalah Aplikasi khusus chatting, dan yang menjadi keunggulan pada fitur free call dan video call, selain itu Line juga dilengkapi dengan berbagai emtikon yang lucu dan menarik.

Download aplikasinya disini : https://play.google.com/store/apps/details?id=jp.naver.line.android

4. Whatsapp
Whatsapp juga merupakan aplikasi khusus chatting, sejak dibeli oleh FB, Whatsapp ini memiliki banyak perbaikan. Dan salah satu keunggulan Whatsapp adalah masih dapat berikirm pesan walau jaringan sedang edge sekalipun.

Download aplikasinya disini : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.whatsapp

5. BBM
BBM merupakan aplikasi chating yang dikembangkan oleh Blackberry, namun karena blackberry mengalami kesulitan finansial maka bbm dirili untuk semua platform termasuk Android, IOS dan Windows Phone.

Download aplikasinya disini : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.bbm

Kamis, 21 Agustus 2014

Lumia Selfie Aplikasi Bagi Penggemar Foto Selfie

Fenomena Selfie atau memoto diri sendiri menjadi trending tersendiri untuk menunjukkan keeksisan diri sendiri, apalagi setelah melakukan selfie langsung diupload ke sosial media. Nah untuk memudahkan proses selfie tersebut, Windows Phone menyediakan aplikasi khusu selfie yakni Lumia Selfie.

Dengan Lumia selfie ini akan memudahkan kita untuk memotret diri sendiri, aplikasi ini juga mendukung smartphone yang tidak mempunyai kamera depan sekalipun. Sehingga Lumia Selfie ini bisa diaplikasikan terhadap semua Windows Phone baik versi 8 maupun 8.1.

Lumia Selfie ini sebenarnya lanjutan dari aplikasi Glam me, namun lebih disempurnakan. Dengan Lumia Selfie kita bisa dengan mudah memotret serta melakukan sedikit sentuhan atau mengedit wajah agar lebih tirus atau lebih bersih, selain itu bisa juga mengedit backgorund kita.



Penasaran? langsung download aplikasi di Bursa windows phone atau melalui link berikut :

http://www.windowsphone.com/en-us/store/app/lumia-selfie/40b6a721-15d2-4843-a746-774bd7b9bda9